Coding4ever’s Blog

Just coding… coding… and coding… because coding should be fun :)

ExplorerBar Control for .NET

| Comments

Ketika memutuskan untuk beralih ke VB .NET salah satu komponen yang saya buru adalah ExplorerBar dan kabar baiknya vbaccelerator juga sudah menyediakan komponen ini, tapi kabar buruknya sample source codenya menggunakan C# .NET :(.

Tapi tenang aja, dulu saya juga pernah iseng2x belajar bahasa ini, jadi proses konversi dari C# .NET ke VB .NET pun berjalan lancar :).

Oke, klo sudah enggak sabaran langsung aja download librarynya disini dan untuk sample aslinya (bahasa C# .NET) bisa didownload disini.

Sama seperti postingan saya sebelumnya, untuk menambahkan Bar Menu (menu induk) dan Item Menu (menu anak) saya pisah menjadi 2 fungsi yaitu :

Property Builder

| Comments

Apapun bahasanya klo lagi ngoding di dot NET, biasanya enggak bakalan jauh-jauh dari aktivitas pembuatan kelas.

Kita ambil contoh pembuatan kelas sederhana yang hanya mempunyai 2 property (id dan keterangan), hasil kodenya (Visual Basic .NET) akan terlihat seperti berikut :

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
Public Class Pekerjaan

    Private mPekerjaanID As Short ' deklarasi instance variable
    Public Property PekerjaanID() As Short
        Get
            Return mPekerjaanID ' mengembalikan id pekerjaan
        End Get

        Set(ByVal value As Short)
            mPekerjaanID = value ' mengeset id pekerjaan
        End Set
    End Property

    Private mKeterangan As String ' deklarasi instace variabel
    Public Property Keterangan() As String
        Get
            Return mKeterangan ' mengembalikan nama pekerjaan
        End Get

        Set(ByVal value As String)
            mKeterangan = value ' mengeset nilai pekerjaan
        End Set
    End Property

End Class

Menambahkan Form Input Pada Saat Instalasi (Inno Setup)

| Comments

Adakalanya kita ingin menyederhanan proses konfigurasi aplikasi, sehingga sebagian konfigurasi kita pindah pada saat instalasi.

Misal kita akan menambahkan input profil klien seperti nama, telepon, alamat dan kota.

Jadi dengan menggunakan Inno Setup kita bisa dengan mudah melakukan hal ini, dan untuk lokasi penyimpanannya sendiri ada 2 pilihan yaitu disimpan dalam format file INI atau langsung ke registry windows.

Backup Dan Restore Database Firebird

| Comments

Dalam pembuatan aplikasi biasanya kita (terutama saya :D) selalu menyepelekan fitur yang satu ini, biasanya klo ditanya tentang fitur yang satu ini jawaban kita lebih kurang “udah copas aja databasenya trus dicompress, gampangkan” :D.

Tapi.. akhirnya saya kena batunya juga :D, beberapa waktu lalu saya dapat klien yang ngotot banget untuk dibuatkan fitur ini dan untungnya firebird sudah menyediakan tool untuk menghandle masalah ini yaitu dengan menggunakan tool gbak.

Pada artikel pertama ini kita akan bahas dulu penggunaan tool ini via command prompt, dan pada artikel berikutnya (insya Allah klo saya sempat :D) kita akan bahas penggunaannya langsung dari aplikasi.

Coding4Ever Advanced TextBox

| Comments

Project baru kebetulan harus saya kerjakan menggunakan Visual Basic .NET dan untuk menghemat kode-kode yang enggak produktif terutama yang berhubungan dengan proses input (khususnya TextBox) seperti proses enter, validasi huruf/angka, pemisah ribuan, dan perubahan warna objek pada saat focus/lost focus akhirnya saya sempatkan waktu untuk membuat komponen ini.

Jadi dengan menggunakan komponen ini menurut perkiraan saya (berarti masih bisa salah :D) bisa menghemat kode yang enggak berguna  sampai 10-20 %.

Untuk saat ini fitur tambahannya masih minim sih, tapi…. lumayan lah :D

  1. Conversion ada 2 pilihan Normal dan UpperCase, jika dipilih UpperCase otomatis input menggunakan huruf besar.

  2. Numeric Only

  3. Letter Only

  4. Thousand Separator/pemisah ribuan, untuk fitur ini masih ada kekurangan yaitu belum mendukung digit decimal.

  5. Auto Enter, agar fitur ini berfungsi dengan baik maka harus diatur terlebih dulu properties TabIndexnya

  6. EnterFocusColor

  7. LeaveFocusColor

  8. SelectionText

Cara Mudah Mencetak Kode Barcode

| Comments

Senang banget akhirnya bisa posting artikel coding lagi :)

Sesuai judulnya jadi kita akan mencetak kode barcode, jadi bukan membuat kode barcode karena coding untuk membuat kode barcode lumayan menyita waktu dan tenaga (asalkan buatnya dari nol bukan copas source code :D)

Beberapa waktu yang lalu saya sudah membahas bagaimana membuat form input hari libur yang diambil dari salah satu fitur Smart Library School, kali ini saya membahas fitur lainnya yaitu pencetakan kode barcode yang tentunya dengan cara yang instan :D

Ada 2 mode pencetakan yang akan saya share disini :

Pahala Dengan Berbagi Ceramah MP3

| Comments

Pendidikan Agama untuk Pemula Ceramah MP3 yang insya Allah berguna bagi pemula yang ingin mendalami agama Islam secara benar sesuai dengan Al-Quran dan Sunnah.

Berbakti Kepada Orang Tua Ceramah MP3 yang menjelaskan amalan yang paling mendekatkan seseorang kepada Allah yaitu dengan berbakti kepada orang tua.

Terorisme, Wahabi dan Jihad Islam Kumpulan kajian audio ilmiah tentang Terorisme, Demokrasi, Daulah Islamiyyah, Wahabisme, Jihad Islam, Solusi, Golongan yang Selamat dan Penjelasan tentang apa itu Salafi/salafy.

Problematika Remaja Ceramah-ceramah MP3 tentang kasus dan problematika remaja, mengupas tuntas berbagai permasalahan yang dihadapi remaja beserta solusinya.

Wanita Muslimah Ceramah tentang wanita muslimah, jalan mencapai kebahagiaan, emansipasi wanita, jilbab dan wasiat untuk wanita muslimah.

Barangsiapa yang mengajak kepada petunjuk, maka baginya ada pahala yang sama dengan pahala orang yang mengikutinya dan tidak dikurangi sedikitpun juga dari pahala-pahala mereka. (HR Muslim no. 2674).

Semoga bermanfaat :)

Sumber : kajian.net

Lari Pagi Dengan Nike+ Sportband Lebih Semangat :)

| Comments

Ingat loh pola hidup programmer (tapi bukan proGAMMER :)) biasanya enggak sehat, makan enggak teratur terutama anax kos :D, klo lagi bergadang coding enggak seru klo enggak pake cemilan plus kebanyakan duduk :D.

Saya sendiri minimal menghabiskan waktu di depan komputer (coding kerjaan kantor+proyek pribadi he he he) sekitar 15 jam per hari :lol: benar-benar kurang kerjaan kali ya :D.

Untungnya udah beberapa bulan ini rutin lari pagi minimal seminggu 5 kali wowww benar-benar terasa bedanya fisik jadi lebih fit trus kemarin iseng-iseng ke amplas trus beli nike+ sportband harganya lumayan 650 rban :D  n tadi pagi langsung dicoba :). Ini nih hasilnya.

Hemm lumayankan sekarang jadi tau dalam waktu 27 menit ternyata saya bisa menempuh jarak 4.76 km, jadi target besok harus lebih dari 5 km :D.

Dengan menggunakan nike+ sportband kita jadi tau kecepatan, lama waktu, jarak tempuh dan kalori yang dihabiskan selama berlari dan untuk melihat hasil grafik seperti diatas data yang tersimpan di nike+ sportband harus diupload ke situs Nike Running tentunya harus menjadi anggota komunita dari nike running.